8 Mei 2013

Pengertian dan Sejarah Microsoft Windows

Microsoft Windows atau yang lebih dikenal dengan sebutan Windows adalah keluarga sistem operasi. yang dikembangkan oleh Microsoft, dengan menggunakan antarmuka pengguna grafis.


Sistem operasi Windows telah berevolusi dari MS-DOS, sebuah sistem operasi yang berbasis modus teks dan command-line.

7 Mei 2013

Cara Menghapus / Meng-uninstall Program Aplikasi di Windows

Sebuah aplikasi atau program apabila sudah tidak diperlukan, buat apa tetep di pasang? Yang ada malah mengurangi kapasitas hardisk, lebih baik dihapus atau lebih dikenal dengan istilah uninstall. 

Untuk itu disini saya akan memberikan tutorial bagaimana cara menghapus/meng-unisntall program aplikasi di windows. Sebelumnya saya informasikan, disini saya menggunakan sistem operasi Windows 8. Apabila teman-teman ada yang menggunakan Windows XP atau Seven gak usah risau, langkah-langkahnya gak beda jauh kok. Selamat menyimak :)

6 Mei 2013

Cara Menghapus Blog di Blogger.com

Cara menghapus blog sangat mudah. Berikut saya berikan langkah-langkahnya:

1. Login ke Blogger
2. Pilih blog yang akan dihapus (masuk ke dashboard)
3. Klik Setelan pada sebelah kiri layar

5 Mei 2013

Cara Membuat Blog di Blogger.com

Hallo kawan semua.!! Setelah sebelumnya saya ngepost mengenai  Pengertian dan Sejerah Blogger , sekarang saya akan memberikan tutorial bagaimana cara membuat blog di blogger.com.
1. Langkah pertama masuk ke halaman www.blogger.com
2. Login dengan masukkan email dan passwordnya
3. Setelah masuk ke halaman utama blogger, klik tombol Buat Blog

3 Mei 2013

Pengertian dan Sejarah Blogger

Blogger adalah sebuah layanan publikasi blog yang dibuat oleh Pyra Labs dan diakusisi oleh Google pada tahun 2003. Secara umum, blog yang dihost oleh Google berada di bawah subdomain blogspot.com. Blogger memperbolehkan penggunanya untuk mempublikasikan blognya di server lain, melalui FTP hingga 1 Mei 2010. Setelah tanggal tersebut, semua blog harus disimpan di server Google, meskipun pengguna dapat menggunakan alamat situsnya sendiri dengan fitur Custom URL